Jumat, 16 November 2012

Sedikit Demi Sedikit Lama-Lama Menjadi Bukit


Pepatah ini sederhana tapi mengandung banyak makna, kita bisa memaknainya, bahwa bila mengumpulkan sesen demi sesen, pada saatnya kita akan mendapatkan sepundi, namun sesungguhnya pepatah ini tak sekedar berbicara hidup hemat, atau ketekunan menabung.
Namun pepatah ini menyiratkan tentang sesuatu yang lebih berharga dari sekedar sekantung keping uang, yaitu bila kita mampu mengumpulkan kebaikan dalam setiap tindakan-tindakan kecil kita, maka kita akan dapati kebesaran dalam jiwa kita.

Jumat, 09 November 2012

Belajar Bahasa Inggris



Judul                            : 30 Hari Mahir Bahasa Inggris (Quantum English Learning)
Penulis                         : Badiatul Roziqin
Penyunting                    : Dedi M.Siddiq Ismail SM.Mba Vi
Tata Sampul                  : Irwanto
Tata Isi                         : Kang Moen
Pracetak                       : Moxo
Tebal Halaman               : 295
Cetakan                        : 1, Mei 2008
Penerbit                        : Think Jogjakarta
Di Distribusikan Oleh      : DIVA Press Group
Harga                           : Rp 35.000.-

   Ø Hari Pertama ( Parts Of Speech )
   Ø Hari Kedua ( Pengenalan Tenses )
   Ø Hari Ketiga ( Simple Present Tense )
   Ø Hari Keempat ( Present Continous Tense )
   Ø Hari Kelima (Present Perfect Tense)
   Ø Hari Keenam (Present Perfect Continous Tense)
   Ø Hari Ketujuh (Simple Past Tense)
   Ø Hari Kedelapan (Past Continous Tense)
   Ø Hari Kesembilan (Past Perfect Tense)
   Ø Hari Kesepuluh (Past Perfect Continous Tense)
   Ø Hari Kesebelas (Simple Future Tense)
   Ø Hari Kedua Belas (Future Continous Tense)
   Ø Hari Ketiga Belas (Future Perfect Tense)
   Ø Hari Keempat Belas (Future Perfect Continous Tense)  
   Ø Hari Kelima Belas (Concord Atau Agreement)
   Ø Hari Keenam Belas (Question Words)
   Ø Hari Ketujuh Belas (Auxiliary Verb)
   Ø Hari Kedelapan Belas (Question Tag)
   Ø Hari Kesembilan Belas (Passive Voice)
   Ø Hari Kedua Puluh (Reported Speech)
   Ø Hari Kedua Puluh Satu (Gerund)
   Ø Hari Kedua Puluh Dua (Causative Form)
   Ø Hari Kedua Puluh Tiga (Word Order)
   Ø Hari Kedua Puluh Empat (Elliptic Sentence)
   Ø Hari Kedua Puluh Lima (Degrees Of Comparison)
   Ø Hari Kedua Puluh Enam (Adjective Clause)
   Ø Hari Kedua Puluh Tujuh (Noun Clause)
   Ø Hari Kedua Puluh Delapan (Adverbial Clause)
   Ø Hari Kedua Puluh Sembilan (Translation I)
   Ø Hari Ketiga Puluh (Translation II)

"Buku ini berisi kunci-kunci dasar tata bahasa Inggris yang akan mengantarkan Anda menguasai bahasa Inggris secara lebih baik dan cepat." Sulaiman al-Kumayi, M.A.,Penulis Buku Best-Seller 99 Quotient, Penerjemah, dan Kandidat Doktor Islamic Studies.

"Kalau Anda ingin cepat maju dalam karier dan bisnis Anda, atau kalau Anda tidak ingin disebut sebagai orang kuper, Anda wajib menguasai bahasa Inggris. Nah, buku praktis inilah yang akan memandu Anda untuk menguasainya!" Rudi Parminta Yanu,Deputy Branch Manager PT. Geologistics International Indonesia.

“Bagi siapa saja yang berusaha mati-matian untuk menguasai bahasa inggris, namun hasilnya tetap saja nihil, saya rekomendasikan kepada mereka untuk segera mempelajari buku ini.” Sukarno, Pengajar Bahasa Inggris Lembaga Bahasa Dan Pendidikan Professional (LBPP) LIA Semarang.

“Saran saya bagi anda yang ingin dan cepat mengusai bahasa inggris buku ini salah satu solusinya. Dan penilaian saya tentang buku ini, buku ini sangat bagus, mulai dari kunci dasar tata bahasa inggris yang akan mngantarkan anda untuk menguasai bahasa inggris.”

Selasa, 06 November 2012

Keharmonisan Didalam Keluarga ( Episode : 4 )


Pak Rohman dipanggil suru masuk keruangan, tidak lama kemudian pak Rohman keluar dengan muka ceria dan tersenyum, kemudian temannya menanyakan, gimana hasilnya? “Tanya teman pak rohman” kemudian pak rohman menjawab Alhamdulillah saya lolos tes nya, besok saya diminta kesini lagi untuk interview. Selamat yah “ujar teman pak rohman”.
Pak rohman kemudian menjawab, perjuangan masih belum selesai dengan muka becanda, besok masih harus berjuang. Kemudian pakrohman bergegas pulangsetiba dirumah pak rohman disambut sama istri dan anaknya. Istrinya menanyakan, gimana pak td tes nya, Alhamdulillah bu lancar dan besok bapak diminta untuk interview, syukurlah pak, bapak pasti capek yah mari makan dulu pak ibu sudah siapkan makanan buat bapak, iya bu sebentar bapak ganti baju dulu jawab pak rohman. Kemuadian mereka makan bersama dan terasa suasana yang harmonis di keluarga pak rohman.

Insya Allah Bersambung…

Senin, 15 Oktober 2012

Keharmonisan Didalam Keluarga ( Episode : 3 )


Oh tentu saya akan mencobanya “jawab pak rohman dengan muka bersemangat.
Baiklah kalau begitu saya mau pulang dulu saya mau buat surat lamaran, ucap pak rohman. Baik, semoga sukses kawan,nanti selebihnya saya kirim infonya lewat pesan singkat “saut teman pak  rohman”.
Tiba dimana hari pak rohman pergi melamar pekerjaan, dengan membawa persyaratan lamarannya, setelah tes pertama selesai, pak rohman dengan muka tegang menunggu hasil pengumuman tes nya, tak lama kemudian pak rohman di panggil oleh salah satu dari panitia seleksi karyawan.

Insya Allah Bersambung…

Minggu, 14 Oktober 2012

Keharmonisan Didalam Keluarga ( Episode : 2 )



Dengan gaya hidup yang serba pas-pasan bapak dari satu anak tersebut begitu bersemangat bekerja untuk menghidupi keluarganya. Kita sebut saja beliau dengan panggilan pak rohman, karena di masyarakat kerap lebih akrab di panggil pak rohman. Suatu hari pak rohman pergi untuk mencari pekerjaan, di jalan ia berjumpa dengan kawan lamanya, kemudian beliau mengobrol dengan akrabnya bersama kawan lamanya, kemudian pak rohman menanyakan kepada temannya, dengan candanya bekerja dimana sekarang? Kemudian dijawab oleh teman lama pak rohman, Alhamdulillah saya bekerja di suatu lembaga keuangan, kamu sendiri kerja dimana? “teman pak rohman balik nanya”. Saya sampe sekarang belum dapat kerjaan, saya sudah berusaha semaksimal mungkin tapi keberuntungan belum ada pada saya “jawab pak rohman dengan muka sedih”. Sudahlah jangan berseih, kebetulan di kantor saya sedang membuka lowongan, mungkin km bias mencobanya.

Insya Allah Bersambung…

Rabu, 10 Oktober 2012

Keharmonisan Didalam Keluarga ( Episode : 1 )


Bissmillahirohmanirrohim...
            
       Berawal dari keluarga kecil yang hidup sederhana di sebuah desa yang jauh dari ibu kota.
Desa yang amat tenteram, aman dan berpenduduk yang saling gotong royong, desa tersebut di pimpin oleh seseorang yang di sebut kepala desa atau yang biasa di kenal sebagai pak kuwu. Di desa tersebut hiduplah satu keluarga yang hidup pas-pasan tapi tidak pernah mengeluh, keluarga tersebut terdiri dari bapak, ibu dan anak laki-lakinya yang baru berusia 5 tahun.

Insya Allah Bersambung...

TUGAS 1


Oktober 2012
Green box

Jenis usaha yang satu ini cukup menarik, green box bukan menawarkan barang ataupun makanan, akan tetapi green box ini jenis usaha yang berjualan jasa dimana yaitu jasa mencuci dan menyetrika pakaian, atau lebih di kenal dengan sebutan laundry.

Green box laundry ini memang cukup membantu bagi mahasiswa yang merantau, dan karyawan atau karyawati, bahkan untuk ibu” yg sudah berumah tangga sendiri sebagian ada yang menggunakan jasa laundry.
Apalagi di kota-kota besar seperti dikota yang saya tinggali sekarang jasa laundry memang banyak dibutuhkan.

Dimana dengan keseharian yang sibuk dengan kerjaan dan jadwal yang padat atau mungkin karna faktor cuaca buruk (hujan), mungkin disitulah keuntungan adanya jasa laundry. Tetapi disisi lain jasa laundry membuat kita malas untuk mencuci pakaian kita sendiri.

Yang menarik dari green box laundry sendiri banyak pilihan parfum untuk membuat baju pelanggan wangi, alhasil pelanggan dengan leluasa memilih parfum yang di sukai dengan catatan parfum tersebut ada di daftar parfum green box  itu sendiri. Mungkin ini yang membedakan green box laundry dengan jasa laundry yang lain.

Minggu, 24 Juni 2012

UNDANG-UNDANG PERSEROAN TERBATAS


Perseroan Terbatas (PT)dulu disebut juga Naamloze vennootschap (NV), adalah suatu badan hukum untuk menjalankan usaha yang memiliki modal terdiri dari saham-saham, yang pemiliknya memiliki bagian sebanyak saham yang dimilikinya. Karena modalnya terdiri dari saham-saham yang dapat diperjualbelikan, perubahan kepemilikan perusahaan dapat dilakukan tanpa perlu membubarkan perusahaan.


Untuk melihat Undang-undang perseroan terbatas silakan download disini :

UNDANG-UNDANG LARANGAN PRAKTEK MONOPOLI DAN PERSAINGAN USAHA TIDAK SEHAT


Praktek monopoli adalah pemusatan kekuatan ekonomi oleh satu atau lebih pelaku usaha yang mengakibatkan dikuasainya produksi dan atau pemasaran atas barang dan atau jasa tertentu sehingga menimbulkan persaingan usaha idak sehat dan dapat merugikan kepentingan umum
Sedangkan persaingan usaha tidak sehat adalah persaingan antara pelaku usaha dalam menjalankan kegiatan produksi dan atau pemasaran barang dan atau jasa yang dilakukan dengan cara tidak jujur atau melawan hukum atau menghambat persaingan usaha.


Untuk melihat Undang-undang larangan praktek monopoli dan persaingan usaha tidak sehat silahkan download disini :

UNDANG-UNDANG OTORITAS JASA KEUANGAN


Undang-Undang tentang Otoritas Jasa Keuangan pada dasarnya memuat ketentuan tentang organisasi dan tata kelola (governance) dari lembaga yang memiliki otoritas pengaturan dan pengawasan terhadap sektor jasa keuangan. Sedangkan ketentuan mengenai jenis-jenis produk jasa keuangan, cakupan dan batas-batas kegiatan lembaga jasa keuangan, kualifikasi dan kriteria lembaga jasa keuangan, tingkat kesehatan dan pengaturan prudensial serta ketentuan tentang jasa penunjang sektor jasa keuangan dan lain sebagainya yang menyangkut transaksi jasa keuangan diatur dalam undang-undang sektoral tersendiri, yaitu Undang-Undang tentang Perbankan, Pasar Modal, Usaha Perasuransian, Dana Pensiun, dan peraturan perundang-undangan lain yang terkait dengan sektor jasa keuangan lainnya.


Untuk melihat Undang-Undang tentang Otoritas Jasa Keuangan silahkan download disini :